Cara Pemasangan Bracket TV Ternyata Sangat Mudah

Bagikan:

Cara Pemasangan Bracket TV

Cara pemasangan bracket TV juga menjadi informasi yang tak kalah pentingnya. Bagaimana cara pemasangan televisi tersebut juga tidak sembarangan bisa dilakukan. Tahukah Anda apa yang dimaksud dengan bracket TV? Jadi sebenarnya bracket sendiri itu hanya digunakan oleh jenis TV Flat ataupun LED. Televisi tersebut juga sudah mempunyai support untuk lubang sekrup yang terdapat pada bagian belakang. Ternyata Hal itulah yang menyebabkan banyak orang terkadang tidak mengetahui betapa pentingnya penggunaan bracket itu sendiri.

Padahal sebenarnya salah satu tujuan pemasangan bracket TV itu demi mendapatkan kenyamanan yang lebih. Disamping itu tampilannya juga akan lebih indah dan paling penting lagi dapat memberikan kemudahan ketika Anda dan keluarga sedang menonton televisi. Bracket TV merupakan alat penyangga yang berfungsi untuk televisi serta umumnya terbuat dari bahan plat besi baja yang bisa digunakan memasak ataupun menempelkan TV pada tembok. Penyangga tersebut juga bisa menjadi tiang atau bisa juga ditempatkan di atas cor sehingga bisa menahan beban berat sampai pada batas maksimum tertentu sesuai dengan tipe dari bracket itu sendiri.

Mungkin saat ini juga terdapat banyak pertanyaan mengenai cara pemasangan bracket TV tersebut. Karena pada faktanya tertentu Masih banyak orang yang kebingungan. Nyatanya bracket TV LED kian hari juga Kian populer di kalangan masyarakat. Terlebih lagi seiring bergesernya modal televisi konvensional. Bahkan bisa dikatakan hampir semua rumah sudah boleh menggunakan televisi dengan layar data dan teknologi pintar juga terbaru.

Dengan mempunyai ketebalan yang semakin kompak menyebabkan TV LED bisa diletakkan di manapun terlebih lagi pada bagian dinding. Hadirnya televisi yang satu ini juga menjadi solusi guna mengatasi keterbatasan ruang rumah minimalis Anda. Seperti penjelasan sebelumnya yang mengatakan hanya saja pemasangan televisi LED Ini Membutuhkan bracket TV.

Daftar Isi

Cara Pemasangan Bracket TV yang Baik dan Benar

Salah satu hal penting yang harus diingat ketika memasang bracket TV tersebut ukurannya juga harus disesuaikan dengan ukuran televisi. Pada Intinya jangan sampai ukuran pakunya itu terlalu kecil. Misalnya, anda membeli televisi LED dengan ukuran 32 inch. Maka bracket TV yang harus digunakan adalah 32.

Sebelum membahas mengenai bagaimana cara memasang bracket TV yang baik dan benar, tentunya penting sekali mengetahui sebenarnya apa saja kelebihan yang akan didapatkan ketika memilih menggunakan televisi LED. Karena hal tersebut juga merupakan hal yang penting bagi Anda yang saat ini masih menggunakan televisi konvensional. Pada dasarnya terdapat banyak manfaat yang akan Anda dapatkan dengan memasang TV LED beserta bracket TV.

Contoh kelebihan ataupun manfaat yang akan Anda dapatkan ketika menggunakan bracket TV  menurut alatelektronik.id adalah membantu untuk menghemat ruang. Ketahuilah bahwa terdapat banyak jenis bracket TV yang bisa dipasang pada ruangan yang luas maupun sempit. Tetapi hal utama yang harus dipastikan adalah ukuran dari bracket tersebut Apakah sudah sesuai dengan ukuran televisi. Tips penting yang harus diperhatikan adalah apabila ruangan itu terbatas maka pasanglah televisi tersebut dengan tepat.

Sebab yang demikian itu juga dapat membantu Anda untuk menghemat ruang karena memang peletakannya pada bagian dinding sehingga membuat ruangan terlihat lebih luas. Bukan hanya itu saja manfaat dari bracket TV. Melainkan juga memberikan kesan pada ruangan tersebut menjadi lebih rapi. Sehingga pemasangan paket TV untuk rumah minimalis memang menjadi rekomendasi terbaik.

Baca juga Cara Pasang Antena Digital Untuk TV Tabung

Lebih Fleksibel

Penempatan yang peserta proporsional juga sesuai dengan kondisi dari ruangan suka menyebabkan rumah semakin lebih nyaman. Belum lagi jika Anda itu mempunyai backdrop televisi yang serasi. Memberikan tampilan ruangan tersebut semakin rapi serta Indah pastinya. Apabila Anda tertarik memasang televisi LED maka cara pemasangan perangkat TV juga menjadi hal penting yang tidak boleh diabaikan.

Tetapi alangkah lebih baiknya sebelum membeli produk tersebut Anda juga mengetahui sebenarnya apa saja yang menjadi kelebihannya. Apabila sebelumnya sudah disebutkan bahwa penggunaan bracket TV membuat rumah semakin rapi, tidak terlalu banyak memakan ruang dan menjadi rekomendasi terbaik untuk rumah minimalis. Pemasangan bracket TV nyatanya juga lebih fleksibel.

Pasalnya sebagai pemilik, Anda bisa memasang dan mencopot sesuka hati dan sesuai keinginan. Tidak perlu mengkhawatirkan mengenai cara pemasangan bracket TV tersebut karena sangatlah mudah untuk dilakukan. Peralatan yang digunakan pun sangat mudah ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. Gambarnya adalah baut, obeng, bor dan masih banyak lagi. Ketika anda ingin memindahkan pemasangannya maka cepat saja bracket televisinya.

Tidak hanya itu saja keunggulan dari pemasangan bracket Tv. Tidak bisa dipungkiri apabila aktivitas anak-anak itu juga membuat orang tua was-was. Terlebih lagi ketika mendekati barang-barang yang berharga, tajam ataupun yang harganya mahal. Dengan menempatkan televisi pada bagian dinding tersebut maka anak-anak tidak bisa menjangkaunya. Orang tua juga akan merasa lebih nyaman dan aman saat menonton.

Cara Memasang

Untuk cara pemasangan bracket TV yang pertama siapkan semua alat yang dibutuhkan. Ada alat ukur, kunci inggris, bor listrik, obeng dan alat yang lainnya. Jangan lupa juga menyiapkan palu serta bracket yang akan dipasang. Tidak boleh ketinggalan dan termasuk alat penting adalah pensil. Itu saja juga tidak cukup, Anda perlu menyiapkan baut.

Untuk mempermudah Anda dalam melakukan pemasangan penyangga televisi tersebut terdapat beberapa jenis baut yang harus tersedia. Karena baut-baut tersebut juga memiliki fungsi yang berbeda-beda. Misalnya, baut yang mempunyai ukuran kecil digunakan untuk televisi ukuran 14-22 inch. Sedangkan paut dengan ukuran sedang untuk televisi ukuran 22 sampai 24 inch. Lalu kawat yang ukurannya besar untuk televisi 24 sampai 32 inch.

Hal tersebut nantinya akan dipasang dengan bracket tv pada bagian dinding. Tetapi nantinya pemasangan bak tersebut juga akan menggunakan topi baut atau fischer. Apabila semua peralatan dan bahan sudah siap, pemasangan bracket bisa dilakukan sendiri. Jika dinding rumah Anda itu terbuat dari gypsum, agar terlihat kokoh dan kuat pastikan pada dinding tersebut terdapat kayu yang bisa menahan beban.

Setelah itu cara pemasangan bracket TV yang harus Anda lakukan adalah mengukur dinding yang akan dipakai nantinya. Anda mempunyai kewajiban untuk mengukur ketinggian yang sesuai dan tepat dengan ukuran TV LED tersebut. Tidak boleh lupa perhatikan juga bracket televisi tersebut supaya nantinya juga tidak terlalu rendah ataupun tidak terlalu tinggi. Dalam kata lain nyaman saat menonton.

Menandai Lubang

Tidak berhenti disitu saja cara pemasangan bracket TV yang benar. Anda juga harus menandai lubang. Tujuannya adalah supaya nantinya pengeboran bisa tepat. Apabila dalam memasang penyangga televisi LED tersebut miring, gunakan saja waterpass. Baru setelah itu mulailah mengebor 4 lubang. Dalam melakukan langkah yang ini pastikan mata bor yang Anda gunakan itu sesuai dengan ukuran pot yang sudah dibeli sebelumnya.

Berikut ini adalah cara pemasangan bracket TV adalah pemasukan Fisher atau topi keempat lubang tersebut. Pasanglah piringan berkat serta ring dengan urutan pertama kemudian baru baut dalam fischer. Gunakan obeng untuk mengencangkan baut sehingga nantinya penyangga televisi tidak mudah goyang ataupun lepas. Selanjutnya adalah pemasangan tiang penyangga. Biasanya dibutuhkan 2 tiang penyangga televisi letaknya sejajar dengan bagian lubang belakang TV.

Anda juga harus tepat memasang baut dan jangan lupa mengencangkan menggunakan kunci inggris. Cara pemasangan bracket Tv adalah dengan menyangkutkan tiang penyangga pada piringan. Jika Anda merasa kesulitan maka mintalah bantuan. Setelah itu baru pemasangan kabel yang sesuai sehingga menonton televisi tetap nyaman. Pada intinya pemasangan bracket TV ini juga membutuhkan keahlian.

Baca juga Cara Pemasangan Set Top Box TV Tabung

Mengenai harga penyangga televisi tersebut sangatlah murah. Untuk menemukannya juga sangat mudah. Karena memang tenaga tersebut sudah dijual di pasaran. Dengan demikian itu bukan menjadi alasan apabila Anda tidak menemukan bracket TV jika ingin ganti televisi LED. Meskipun membutuhkan keahlian tersendiri tetapi cara pemasangan bracket TV bukanlah suatu hal yang sulit untuk dilakukan.

Kamu bisa menemukan konten yang berkaitan dengan elektronik disini secara lengkap.